17 January 2012

Samsung Transparent Smart Window - Monitor Transparan Sesungguhnya (Video)


Diawal tahun 2012 ini di prediksikan kemajuan teknologi akan semakin berkembang dan perusahaan dibidang teknologi juga akan saling bersaing untuk menciptakan teknologi terbaru mereka. Salah satu contoh perusahaan yang memperkenalkan produk terbaru mereka pada ajang Consumer Electronics Show yang baru-baru ini diadakan di Las Vegas, AS adalah SAMSUNG.

Samsung memperkenalkan produk mereka yang berhasil mencuri perhatian pengunjung adalah Samsung Transparent Smart Window. Sebuah monitor transparan (real transparent!) yang mungkin kalau bahasa saya, seperti monitor kaca, sehingga latar belakang pada monitor tersebut dapat terlihat. Yang menarik, terdapat juga widged Blind, yang mana layar monitor menjadi layaknya jendela yang dapat anda buka tutup. Awesome!.

Langsung saja lihat video Samsung Transparent Window, watch below! (2 video).






Video berikut menunjukkan monitor transparan yang saya maksud (the real transparent), watch below!



Selain kelebihan monitor yang transparan, anda juga bisa melakukan browsing Internet, menonton film, melihat koleksi foto-foto semuanya dapat anda lakukan hanya dengan menyentuh layar tersebut (touch screen). Jadi, bersiap-siaplah kita semua sedang memasuki babak baru teknologi. Teknologi masa depan sudah didepan kita. :).

2 comments:

  1. ngiler pastinya
    tapi mungkin dibandrol dengan harga yang mahal...

    ReplyDelete
  2. @explore bromoProduk baru biasanya sih emang mahal :)

    ReplyDelete